Kamis, 29 Oktober 2015
JENJANG PANGKAT GOLONGAN DAN JABATAN GURU PNS
Kamis, 29 Oktober 2015 by aaaaa
OWNER http:dinamikagurusd.blogspot.com DI desa Kancilan Kecamatan Kembang Kabupaten Jepara |
http:dinamikagurusd.blogspot.com
Dalam pengisian /input data ePUPNS tahun 2015 ini bagi operator sekolah dan PNS muda mungkin belum pernah mengalami atau menerima SK jenjang ini untuk itu bisa saya membantu mencatatkan kecil sebagai pengingat dan pedoman agar tidak membolak-balik kertas atau catatan yang dibutuhkan agar kecepatan mengisinya dierima oleh server.Riwayat jabatan fungsional tertentu ini akan tertata sesuai jenjangnya dengan melihat SK Kenaikan pangkat yang dimiliki.
Jenjang pangkat guru yang berstatus PNS sebagaimana Keputusan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara (Menpan) Nomor 84 Tahun 1993 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya adalah dimulai dari Pengatur Muda dengan golongan ruang II/a atau disebut Guru Pratama untuk sebutan berdasarkan ”jenjang jabatan”. Dan, guru dapat menduduki pangkat paling tinggi Pembina Utama dengan golongan ruang IV/e atau jabatan Guru Utama.
Berikut daftar lengkap ”jenjang pangkat” dan ”jenjang jabatan” menurut golongan ruang.Jenjang jabatan fungsional guru dan angka kredit yang diperlukan untuk menduduki jabatan lebih tinggi (naik tingkat/ pangkat) berdasarkan Per Menpan RB 16/2009
http:dinamikagurusd.blogspot.com
No | Gol/ruang | Jenjang Pangkat | Jenjang Jabatan | |||||||
1 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. | II/a II/b II/c II/d III/a III/b III/c III/d IV/a IV/b IV/c IV/d IV/e | Pengatur Muda Pengatur Muda Tk.I Pengatur Pengatur Tk.I Penata Muda Penata Muda Tk.I Penata Penata Tk.I Pembina Pembina Tk.I Pembina Utama Muda Pembina Utama Madya Pembina Utama | Guru Pratama Guru Pratama Tk.I Guru Muda Guru Muda Tk.I Guru Madya Guru Madya Tk.I Guru Dewasa Guru Dewasa Tk.I Guru Pembina Guru Pembina Tk.I Guru Utama Muda Guru Utama Madya Guru Utama |
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Responses to “JENJANG PANGKAT GOLONGAN DAN JABATAN GURU PNS”
Posting Komentar